Para pekerja tengah menurunkan gorong-gorong ukuran kecil di Bintaro, Jakarta Selatan, Jumat (6/1). Memasuki musim penghujan, perbaikan got dan saluran air perlu dilakukan guna mencegah genangan hingga banjir.
Memasuki bulan Januari, BMKG sudah mewanti-wanti bahaya banjir akibat curah hujan tinggi. Saluran air dan drainase perlu diperbaiki guna mencegah genangan air dan mampet.
Arus curah hujan yang tinggi tidak bisa dihindari. Pemerintah harus bisa mengantisipasi dengan cerdas seperti perluasan daerah resapan air dan Ruang Terbuka HIjau (RTH).
Memasuki musim penghujan, perbaikan got dan saluran air perlu dilakukan guna mencegah genangan hingga banjir.
sumber :http://foto.detik.com/readfoto/2012/01/06/202521/1809121/157/1/cegah-genangan-tinggi-got-pun-diperbaiki
No comments:
Post a Comment